Pedoman ini di adopsi dari AngularJS Commit Convention.
Pesan commit harus mengikuti struktur seperti ini:
<type>(<optional scope>): <description> empty separator line <optional body> empty separator line <optional footer>
- build: Perubahan yang memengaruhi sistem build atau dependensi eksternal (contoh cakupan (scope): gulp, broccoli, npm)
- ci: Perubahan pada file konfigurasi dan skrip CI kami (contoh cakupan: Circle, BrowserStack, SauceLabs)
- docs: perubahan Dokumentasi
- feat: Fitur baru
- fix: Perbaikan bug
- perf: Perubahan kode yang meningkatkan kinerja
- refactor: Perubahan kode yang tidak memperbaiki bug atau menambahkan fitur
- style: Perubahan yang tidak memengaruhi makna kode (white-space, pemformatan, tidak ada titik koma, etc)
- test: Menambahkan tes yang hilang atau mengoreksi tes yang ada
- chore: Perubahan lainnya, seperti
.gitignore
Ini biasanya berisikan tentang fitur-fitur yang terpengaruh
.
- Ini adalah bagian
optional
Uraian singkat mengenai perubahan yang di commit.
- Berisikan bagian yang paling penting, walaupun memiliki beberapa perubahan pada kode.
- Tidak memerlukan tanda titik (.) di akhir
Bagian ini berisikan uraian tentang, "mengapa ada perubahan yang dilakukan dan apa bedanya dengan yang sebelumnya"
- Ini adalah bagian
optional
Bagian ini berisikan uraian tentang, referensi issues
yang berkaitan dengan commit ini.
- Ini adalah bagian
optional
Berikut ini adalah contoh commit yang biasa sesuai dengan format:
Contoh commit untuk Initial Commit
chore: init
Ini adalah contoh lainnya saat melakukan perubahan untuk fitur-fitur
feat: add email notifications on new direct messages
feat(shopping cart): add the amazing button
feat!: remove ticket list endpoint
refers to JIRA-1337
BREAKING CHANGES: ticket enpoints no longer supports list all entites.
fix(api): handle empty message in request body
fix(api): fix wrong calculation of request body checksum
fix: add missing parameter to service call
The error occurred because of <reasons>.
perf: decrease memory footprint for determine uniqe visitors by using HyperLogLog
build: update dependencies
build(release): bump version to 1.0.0
refactor: implement fibonacci number calculation as recursion
style: remove empty line